Motivasi dan Emosi
Holla...đź‘‹Ketemu lagi di blog aku..Nah kali ini kita bakal bahas tentang motivasi dan emosi. Yuk langsung aja ke pembahasan. 1. Motivasi Pengertian motivasi Motivasi merupakan sebuah proses di mana manusia didorong untuk melakukan usaha, demi mencapai tujuan-tujuan tertentu. Proses terjadinya motivasi Proses motivasi timbul karena adanya tiga elemen, yaitu kebutuhan, dorongan, dan insentif. Ketiga elemen itu saling berkaitan dan saling memengaruhi satu sama lain. Berikut pemaparannya : Kebutuhan , yaitu suatu hal yang tidak dimiliki, sehingga perlu dipenuhi. Dalam pengertian keseimbangan, kebutuhan tercipta apabila terjadi ketidak seimbangan yang bersifat fisiologis atau psikologis. Dorongan , yaitu keinginan seseorang untuk berusaha memenuhi suatu kebutuhan. Dorongan tersebut berorientasi pada tindakan untuk mencapai tujuan. Contoh : dorongan agar dapat meraih skor UTBK tertinggi. Insentif, yaitu segala sesuatu yang akan memenuhi kebutuhan dan akan mengurangi dorongan. Motivasi Ekstr